Keamanan Platform Apple
- Selamat Datang
- Pengantar keamanan platform Apple
-
- Tinjauan keamanan sistem
- Keamanan volume sistem yang ditandatangani
- Pembaruan perangkat lunak aman
- Respons Keamanan Cepat
- Integritas sistem operasi
- BlastDoor untuk Pesan dan IDS
- Keamanan Mode Kuncitara
- Keamanan sistem untuk watchOS
- Pembuatan angka acak
- Perangkat Riset Keamanan Apple
-
- Tinjauan keamanan layanan
-
- Tinjauan keamanan Apple Pay
- Keamanan komponen Apple Pay
- Cara Apple Pay memastikan keamanan pembelian pengguna
- Pengesahan pembayaran dengan Apple Pay
- Membayar dengan kartu menggunakan Apple Pay
- Pass nirkontak di Apple Pay
- Menjadikan kartu tidak dapat digunakan dengan Apple Pay
- Keamanan Apple Card
- Keamanan Apple Cash
- Tap to Pay on iPhone
- Mengamankan Apple Messages for Business
- Keamanan FaceTime
- Glosarium
- Riwayat revisi dokumen
- Hak Cipta

Tinjauan manajemen perangkat aman
iOS, iPadOS, macOS, tvOS, watchOS, dan visionOS mendukung kebijakan dan konfigurasi keamanan fleksibel yang mudah diterapkan dan dikelola. Organisasi dapat menggunakannya untuk melindungi informasi perusahaan dan membantu memastikan bahwa karyawan memenuhi persyaratan perusahaan, meskipun mereka menggunakan perangkat yang disediakan sendiri—misalnya, sebagai bagian dari program “bawa perangkat sendiri” (BYOD).
Organisasi dapat menggunakan kerangka manajemen perangkat bergerak (MDM) yang diimplementasikan oleh solusi MDM untuk memberlakukan persyaratan kode sandi, mengonfigurasi pengaturan, membatasi fungsionalitas, dan bahkan menghapus data perusahaan di perangkat terkelola secara jarak jauh. Ini membantu mengamankan data perusahaan, bahkan saat karyawan menggunakan perangkat pribadinya untuk mengakses data ini.